Ruang Taktik
Kanal Analisis Taktik Pertama di Indonesia • Analis di Technical Study Group @pt_lib • D Licensed • YT: Ruang Taktik FC Kontak: playmaker@ruangtaktik.com
عرض في 𝕏سلاسل التغريدات
[VIDEO TERBARU] Manajemen Liverpool memilih pelatih berbasis data & terpilihlah Arne Sl0t sebagai head coach musim depan. Basis data ini bertujuan utk mempermudah transisi gaya ke...
[VIDEO TERBARU] Roaming seperti no 10 namun bisa positioning di kotak penalti seperti no 9. Havertz memang memainkan peran false nine tapi dia tetap menjalankan tugas utk cetak go...
[VIDEO TERBARU] Tidak ada SALAH & BENAR dalam filosofi bermain. Hakikat sepakbola adalah mencetak gol & jadi pemenang apapun filosofi/cara bermainnya. Real Madrid lolos ke semifin...
Ancelotti memang bukanlah manager yg bergantung sama positional ketat. Sehingga cukup sulit lihat shape serta pemosisian pemainnya lantaran memang rotasinya yg cukup ekstrim. Ini j...
[VIDEO TERBARU] Kebobolan 4 gol vs Chelsea & 3 gol vs Spurs. Apakah semudah itu membobol City skr? Postecoglou tetap bermain proaktif dgn build up pendek meski babak pertama dipre...
[VIDEO TERBARU] Sebetulnya, Jurgen Klopp sudah menerapkan taktik yg tepat dalam mengekspos kelemahan Postecoglou. Tapi kita semua tahu keputusan wasit sangat merugikan. Kita ga ba...
Rashford sempat terlihat mengambil bola walau tanpa menyentuh. Wasit menganggap yg dilakukannya bukanlah pelanggaran offside. Memang dari poin ini, pertimbangan paling masuk di 3 s...
Ini salah satu jebakan press diterapkan Forest & kebanyakan tim yg bertahan dgn banyak pemain. Melakukan press agresif dgn banyak pemain di sayap. Ide Arsenal kemarin bukan melew...
Masalah bertahan Barcelona bukan soal individu saja. Dari sistem, keputusan antara zonal atau man ga nampak jelas. Lalu di perebutan bola lewat high press serta 2nd ball/counterpre...
[VIDEO TERBARU] Sesuai janji kepada mas-mas kemarin. Inter yg sebetulnya bermain dengan game plan yg sama pada match sebelumnya yaitu defend counter. Di laga ini, Barca mencatatka...
[VIDEO TERBARU] Pembeda dari laga kemarin, Bayern bisa unggul di semua fase baik menyerang, bertahan, transisi serta set piece. Sementara Barcelona unggul di fase menyerang. Pun b...